Pesantren
Kilat Ramadhan hari kedua MTsN 4 Flores Timur mengambil lokasi di masjid Al
Mutaqim Honihama desa Tuwagoetobi yang terletak di lereng gunung Ile Boleng.
Hampir
100% siswa muslim dari kampung ini mengenyam pendidikan menengah di madrasah
dengan jarak tempuh sekitar 4 KM menuju madrasah bagi pejalan kaki.
Pesantren
kilat tahun ini dilaksanakan selama 3 hari dari tanggal 9-11 Mei 2019 di tiga
lokasi sesuai domisili siswa yakni titik pertama di Masjid Amir Hamzah Lambunga
Kec.Kelubagolit, titik kedua di masjid Al Mutaqim Honihama, dan titik ketiga di
masjid At Taqwa Witihama. (Teks: Azam Putra Lewokeda)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar